Marina Bay Sands Reimagine
Pemberitahuan COVID-19
- Kapasitas yang direvisi Batas capasitas tamu terdaftar dan pengunjung di setiap kamar/suite hotel bergantung pada jenis kamar tamu dan ditentukan oleh peraturan kebakaran dan keselamatan berlaku bagi Hotel.
- Check-in bergiliran: Tamu diminta untuk memperoleh slot waktu pendaftaran untuk check-in, dalam waktu 1 hari sebelum kedatangan. Pengingat akan dikirimkan melalui email 3 hari sebelum kedatangan.
- Akses Infinity Pool: Tamu wajib mendaftar untuk mendapatkan akses ke Infinity Pool dalam 1 hari sebelum kedatangan. Pengingat akan dikirimkan melalui email 3 hari sebelum kedatangan. Setiap tamu terdaftar harus menunjukkan kunci kamar dan kode QR unik untuk mendapatkan akses.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai langkah manajemen keselamatan Hotel, klik di sini.
Pesan paling lambat 30 Jun 2022
Periode masa inap: Sekarang – 30 September 2022
Kami tidak sabar untuk menyambut Anda kembali! Bersiaplah untuk liburan yang telah lama dinanti dengan panduan perjalanan kami yang disiapkan untuk membantu Anda bepergian dengan aman dan tanpa rasa khawatir.
PAKET HOTEL ANDA TERMASUK:
- Wi-Fi berkecepatan tinggi gratis
- Akses masuk gratis ke SkyPark Observation Deck & jaminan akses ke Infinity Pool
- Hingga 10% Reward Dollar saat Anda menginap, berbelanja, dan bersantap
Plus! Untuk setiap malam menginap, pilih 1 dari 5 pengalaman menarik. Tinggal lebih lama untuk merasakan semua pengalaman yang ditawarkan!
Foto yang ditampilkan diambil sebelum pandemi dan mungkin tidak mencerminkan semua Langkah Manajemen Keselamatan dan pembatasan sosial wajib yang ditetapkan oleh pihak berwenang. |
BERGABUNGLAH DALAM KEANGGOTAAN SANDS REWARDS LIFESTYLE SECARA GRATIS UNTUK MENDAPATKAN UPGRADE KE TINGKAT PRESTIGE, DAN MASIH BANYAK LAGI!
- Harga keanggotaan S$180 untuk tes swab dan serologi COVID-19 di KBL Healthcare (harga normal S$205)
- Gratis Reward Dollar senilai S$20 per malam. Mulai malam ke-3 dan seterusnya, dapatkan Reward Dollar senilai $50 per malam (tidak berlaku bagi Warga Negara Singapura, Penduduk Tetap, warga negara asing yang bekerja dan/atau tinggal di Singapura)
- Gratis Reward Dollar senilai $20 untuk setiap tamu pendamping (tidak berlaku untuk Warga Negara Singapura, Penduduk Tetap, warga negara asing yang bekerja dan/atau tinggal di Singapura)
- Tiket tujuan wisata gratis untuk Digital Light Canvas, Sampan Rides, dan masih banyak lagi senilai lebih dari S$300