Kuliner Tiongkok | Kuliner Lokal | Opsi Vegetarian | Santap Kasual | Restoran Kasino
Nikmati hidangan hangat yang menenangkan di Fatt Choi Hotpot, yang mendefinisikan ulang pengalaman bersantap hotpot. Sesuaikan hotpot pribadi untuk Anda sendiri atau untuk dinikmati bersama, dengan pilihan bahan yang berlimpah, termasuk boga bahari, sayuran, dan daging paling segar. Padukan dengan sup gurih pilihan Anda, seperti Herbal Chicken, Pork Bone, dan Tom Yum, yang masing-masing disiapkan dengan terampil setiap hari oleh para chef kami.
Dirancang ulang secara elegan dengan kayu alami dan warna merah hangat, Fatt Choi Hotpot adalah pilihan sempurna bagi pengunjung yang menginginkan cita rasa masakan rumah sepanjang hari.
Lokasi
Jam Buka
Setiap hari: 11.00 – 06.00
Pesanan terakhir pukul 05.00
Kebijakan Masuk
Fatt Choi Hotpot hanya buka bagi pengunjung yang boleh masuk ke Casino. Warga Singapura dan penduduk tetap harus membayar biaya masuk kasino serta berusia sekurang-kurangnya 21 tahun untuk dapat masuk.
HUBUNGI KAMI
Telepon: +65 6688 1567