Jam Tangan
Rado dikenal sebagai Master of Materials berkat caranya merevolusi pembuatan arloji tradisional dan memimpin industri ini dengan memperkenalkan keramik berteknologi tinggi ke koleksinya yang sarat desain. Sebagai merek peraih penghargaan desain internasional bergengsi, Rado dianggap sebagai pembuat desain paling maju dalam industri jam tangan saat ini.
Sejak awal berdirinya di Lengnau, Swiss, Rado telah memiliki semangat perintis, dengan falsafah merek “jika kita dapat membayangkannya, kita dapat membuatnya” yang masih dipegang teguh hingga saat ini.
MENERIMA:
Lokasi
Jam Buka